Topik: amanah kebangsaan
NU Diminta Pegang Teguh Amanah Kebangsaan
TEROPONGMETRO - Wakil Presiden Ma"ruf Amin menyampaikan selamat atas hari lahir Nahdlatul Ulama ke-95. Ia berharap NU terus konsisten mengemban amanah untuk menyebarkan paham Ahlussunnah Wal Jamaah (Aswaja).
"Saat ini, tugas tersebut semakin berat seiring...