Topik: beban apbd
Jadi Beban APBD, Pemerintah Pangandaran Akan Berhentikan 1.200 Pegawai Honorernya
TEROPONGMETRO - Struktur birokrasi di Pemkab Pangandaran dinilai terlalu 'gemuk'. Selain itu jumlah pegawai terlalu banyak dibanding beban kerja.
Atas situasi itu Pemkab Pangandaran melakukan perampingan dengan memberhentikan sebagian pegawai non ASN atau pegawai honorer.
"Pegawai...