Topik: group band nidji
Waduh! Nidji dan Vokalis Baru Check Sound di JIS Bareng Anies, Warganet: Giring Ketar-ketir
TEROPONGMETRO - Band papan atas Indonesia, Nidji mendapat kesempatan menjajal sound system Jakarta International Stadium (JIS).
Bersama Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan, para personel Nidji dengan vokalis barunya seru-seruan memainkan lagu andalan mereka di area...