Topik: hipakad bali
Meriahkan HUT Ke-233 Kota Denpasar, Hipakad Bali Bagikan Masker Di Terminal Kreneng
TEROPONGMETRO – DPD Hipakad Bali mengadakan kegiatan sosial berupa kerja bakti dan pembagian masker kepada pedagang dan pengunjung di lingkungan Terminal Kreneng, Jumat (26/2/2021). Dalam rangka memperingati HUT ke-233 Kota Denpasar, yang bertepatan pada hari...