Topik: ibadah haji dibatalkan
Staf Ahli Sebut Menag Tidak Membatalkan Ibadah Haji, Hanya Keberangkatan Jama’ahnya Yang Dibatalkan
JAKARTA (TEROPONGMETRO) - Staf Ahli Menteri Agama, Oman Fathurahman meluruskan informasi bahwa Menteri Agama membatalkan ibadah haji 1441 H/2020 M.
Menurut Oman, Menag Fachrul Razi tidak membatalkan ibadah haji 1441 H, akan tetapi membatalkan pemberangkatan...