Topik: kpu majalengka
KPU Majalengka Terbukti Bersalah Langgar Aturan Administratif Pemilu
TEROPONGMETRO – Sidang putusan dugaan pelanggaran administratif pemilu yang dilakukan KPU Majalengka selesai digelar Bawaslu Jabar pada Rabu (5/10/2022) malam.
Sidang pelanggaran administratif sendiri, yaitu perbuatan atau tindakan yang melanggar tata cara, prosedur, atau mekanisme yang berkaitan dengan administrasi pelaksanaan pemilu dalam setiap tahapan penyelenggaraan...