Topik: kukuhkan pasukan paskibraka
Walikota Rai Mantra Kukuhkan 29 Anggota Paskibraka Denpasar
DENPASAR (TEROPONGMETRO) - Peringatan HUT ke-75 RI di Kota Denpasar telah dilakukan persiapan pengibaran bendera Sang Saka Merah Putih. Sebagai perangkat upacara Paskibraka Kota Denpasar secara resmi telah dikukuhkan Walikota Denpasar, IB Rai Dharmawijaya...