Topik: lapangan latih jis
Gubernur Anies Resmikan Lapangan Latih JIS Berstandar FIFA
JAKARTA (TEROPONGMETRO) – Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan secara daring meresmikan lapangan latih Jakarta International Stadium (JIS) di Jakarta Utara yang dilengkapi fasilitas sesuai standar Federasi Sepak Bola Dunia (FIFA).
"Hari ini sama-sama kita saksikan...