Topik: ulama muhammadiyah
Ulama NU dan Muhammadiyah Duduk Bersama, Zulhas: Perekat Persatuan
TEROPONGMETRO - Menteri Perdagangan (Mendag) Zulkifli Hasan (Zulhas) mengaku berbahagia melihat para ulama dari Muhammadiyah dan Nahdlatul Ulama (NU) bisa duduk bersama dalam satu kegiatan. Menurut Zulhas, apa yang ditunjukkan ulama Muhammadiyah, NU, dan ulama berlatar...
Siapkan Ulama, Pesantren Muhammadiyah Wajib Pahami Watak Maju Kiai Dahlan
TEROPONGMETRO - Watak Muhammadiyah sebagai gerakan Islam adalah Berkemajuan (progresif). Kiai Dahlan bahkan mendorong agar setiap pegiat Muhammadiyah terbuka, menyambut masa depan dan bukan malah terpaku pada masa lampau.
“Muhammadiyah pada masa sekarang ini berbeda...
Tutup Munas Tarjih, Syafiq Mughni Ingatkan Stok Ulama Muhammadiyah
GRESIK (TEROPONGMETRO) - Melihat pentingnya posisi Majelis Tarjih dan Tajdid (MTT) di dalam tubuh Muhammadiyah, Syafiq Mughni Ketua Pimpinan Pusat Muhammadiyah berpesan agar kaderisasi ulama dilakukan secara serius dengan pendekatan keagamaan dan berbagai perangkat...
Abdul Mu’ti Sebut Tantangan Ulama Muhammadiyah Saat Ini
YOGYAKARTA (TEROPONGMETRO) - Sekretaris Umum Pimpinan Pusat Muhammadiyah Abdul Mu’ti menyampaikan kata sambutan dalam acara Resepsi Milad Pendidikan Ulama Muhammadiyah (PUTM) Ke-54. Dalam acara yang diselenggarakan secara daring pada Senin (31/08) ini, Mu’ti menjelaskan...
Maksimalkan Peran Dakwah, Ustadz Adi Hidayat Ingin Kembali Mengabdi di Muhammadiyah
Teropongmetro.com - Bersama rombongan alumni Darul Arqam, tokoh muda Muhammadiyah Adi Hidayat temui Ketua Umum Pimpinan Pusat Muhammadiyah, Haedar Nashir di Gedung Pusat Muhammadiyah Jakarta pada Jum’at (23/3) beberapa hari yang lalu.
Dalam pertemuan tersebut,...